Bambang DH Apreseasi Seminar Sukarno Center
21 Juni 2011, 14:49:29 Dilihat: 372x

Wakil Walikota Surabaya yang sekaligus Anggota Dewan Penyantun Universitas Narotama Bambang DH, mengapreseasi seminar yang digelar Universitas Narotama dengan the Sukarno Center Indonesa yang bekerjasama dengan Soekarno Institut. Seminar bertema Menuju Indonesia Negara Paripurna digelar Selasa (21/6) di Conference Hall lt 2 Universitas Narotama.
Hadir sebagai keynote speaker, Bambang DH sekaligus membuka acara tersebut yang ditandai dengan memukul gong sebanyak lima kali pertanda pancasila. Dalam orasinya, Bambang DH menyoroti karakter-karakter bangsa yang telah luntur. Ajaran Bung Karno saat ini harus dipakai untuk mengatasi krisis multidimensi.
Dia mencontohkan karakter rakyat vietnam yang tanpa menyerah melawan amerika. Kemudian Jepang dengan kemajuan teknologinya tapi tidak meninggalkan samurainya. Begitu juga dengn China yang kuat diperdagangan juga tidak lupa terhadap karakter rakyatnya. Tetapi di Indonesia tidak jauh-jauh memandang itu. Cukup melihat kondisi yang ada seperti sekarang ini./
Misal masalah pendidikan. Masih banyak anak-anak Indonesia yang tidak bisa mengenyam pendidikan. Padahal dalam undang-undang sudah jelas bahwa pendidikan adalah hak bagi semua warga negara indonesia. Karena itu adalah hak, maka pemerintah wajib menyediakan dan menyelenggarakan. Begitu juga dengan anak-anak terlantar yang ada di jalanan.
Oleh sebab itu seminar-seminar seperti ini juga wajib diselenggarakan para perguruan tinggi, untuk menggugah nurani kita semua dan pemimpin-pemimpin bangsa. Dia akan mendukung terus jika Universitas Narotama terus mendalami ajaran-ajaran Bung Karno yang saat ini sangat-sangat dibutuhkan. (din)
Share:

UN Videos

Java Coffee Culture and Festival Peneleh 2024
Rapat Terbuka Senat dalam rangka Wisuda Sarjana ke - 56 dan Magister ke - 44
Wisuda Sarjana Ke 54 dan Magister Ke 42 Universitas Narotama

UN Cooperation

De Montfort Leicester University Alexandria University Chiang mai university Derby University
 
Essex I Coe Rel UTHM ICOGOIA University Malaysia PAHANG Universiti Utara Malaysia
 
National University Kaohsiung Taiwan Politeknik Sultan Mizan Zainal Abidin Prince Sultan University Quest Nawab Shah Pakistan Universiti Teknologi MARA
 
Universiti Kebangsaan Malaysia Universiti Malaysia Kelantan Universiti Malaysia Perlis Universiti Zainal Abidin Universiti Sains Malaysia
 
Universiti Pendidikan Sultan Idris Erasmus

 

INTAKINDO PT. Aria Jasa Konsultan Bumi Harmoni Indoguna Cakra Buana Consultan Ciria Jasa Consultant
 
Internasional Peneliti Sosial Ekonomi Teknologi PT. Jasa Raharja NOKIA INKINDO MASKA
 
Surabaya TV PT. Amythas General Consultant
 
       

 

Perkumpulan Ahli dan Dosen Republik Indonesia IT Telkom Surabaya Institut Aditama Surabaya Institut Teknologi Nasional Malang
 
Institut Teknologi 10 Nopember Surabaya Politeknik Negeri Malang Universitas Pakuan Universitas Nasional Kualita Pendidikan Indonesia
 
Universitas Wijaya Kusuma Surabaya Universitas Nurul Jadid Paiton Probolinggo Politeknik Elektronika Negeri Surabaya Politeknik Negeri Bali Sekolah Tinggi Agama Islam Salahuddin Pasuruan
 
Sekolah Tinggi Agama Islam Miftahul `Ula Nganjuk Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Al Anwar Mojokerto STIE NU Trate Gresik Sekolah Tingi Ilmu Ekonomi Widya Gama Lumajang Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Yapan Surabaya
 
STIE Pemuda STIKOSA STKIP PGRI Bangkalan STKIP PGRI Jombang STKIP PGRI Sidoarjo
 
STT Pomosda Nganjuk UINSA Universitas Mercu Buana Universitas Airlangga Universitas Darul `Ulum Jombang
 
Universitas Negeri Surabaya Universitas Brawijaya Malang Teknik Sipil Universitas Negeri Surabaya Universitas PGRI Adi Buana Surabaya UNIPDU
 
UNISLA UNISMA Universitas 45 Bekasi Universitas Dr.Soetomo UNITRI
 
Universitas 45 Surabaya Universitas Bondowoso Universitas Islam Madura Pamekasan Universitas Jember Universitas Maarif Hasyim Latif
 
Universitas Madura Universitas Merdeka Surabaya Universitas Bina Darma Universitas Wijaya Putra Universitas Padjajaran
 
Universitas Muhammadiyah Malang Universitas Muhammadiyah Papua Universitas Muhammadiyah Sidoarjo Universitas Muhammadiyah Surabaya Universitas Negeri Malang
 
Universitas Islam Raden Rahmat Universitas Widyagama Malang Universitas Pembangunan Nasional Veteran Surabaya UWIKA Universitas Wijaya Kusuma Surabaya
 
UNIVERSITAS SUNAN BONANG TUBAN Universitas 17 Agustus Surabaya UNUGIRI Bojonegoro Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya
 
Akademi Pariwisata Majapahit  

 

Copyright (c) 2025 by UN | Universitas Narotama, All Rights Reserved.